Minggu, 26 Februari 2012

Saya :)

"Apakah iman anda sedang turun ?"
Penah seorang ustadzah di pesantren saya bertanya seperti itu kepada santri-santri akhwatnya termasuk saya. Ternyata pertanya tersebut sampai sekarang ini masih membelenggu di hati saya. Entah kenapa rasanya sulit sekali untuk istiqomah. Hari ini begini, esok begitu, kemarin lain lagi dan selalu naik turun (kadar ketakwaan terhadap-Nya). Lemah rasanya, betapa saya sangat kecil di hadapan-Nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar